It was our second Coldplay concert, and we still got the goosebumps! Kali ini, kami nonton di Gelora Bung Karno. Berkat tangan wangi Hengky, kami dapet 8 tiket direct tanpa calo :’))) Kedelapan tiket tersebut, dibagi ke temen-temen tanpa mark-up. Awalnya, saya sempet mikir cuanin aja. Tapi, kata Hengky solidarity, 😀 . Waktu pre-sale dia udah ngerasain gimana sedihnya emang suka banget dari lama dan beneran niat nonton tapi ga dapet tiket. Sementara, di instastory berseliweran orang yang beli doang terus…
Finally, cobain maskapai kebanggaan Indonesia juga 😀 Mudik Idul Adha dari Jakarta ke Jogja tahun ini, saya menggunakan maskapai Garuda Indonesia. Berangkat dari Soekarno Hatta dan landing di Yogyakarta International Airport. Baru berkesempatan coba sekarang, karena rute lain Garuda harganya mahal banget, kadang lebih murah maskapai full service negara lain daripada Garuda Indonesia kalau ke luar negeri. Di dalam negeeri, tentu Garuda ini harganya paling mahal, bisa 2 kali lipat tiket lcc biasa. Rute penerbangan Garuda Indoensia ke Jogja,…
Reminiscing the old days, Pelita Air merupakan pesawat yang pertama kali saya naiki dalam hidup. Back to 2000 era, saya dan nenek menaiki pesawat ini dari Balikpapan ke Bontang. Saat itu saya masih TK dan seinget saya pesawatnya kecil baling-baling, ATR. Waktu tempuh Balikpapan – Bontang tidak lama, sekitaran 30 menit. Karena pesawat terbang rendah, dari atas kita bisa lihat hutan-hutan kalimantan dan ada pelangi. Saya masih inget banget pertama kali naik pesawat dan lihat pelangi dari atas <3 Tahun…
Andalan kami selain Pelita Air, untuk bolak balik Jakarta-Yogyakarta adalah TransNusa. Kalau Pelita Air, kami suka pesawatnya bersih dan baru. Kalau TransNusa, kami suka jadwalnya baik Jakarta-Yogyakarta atau sebaliknya pas sunset. Jadi langitnya cantik banget! Terlebih, bandara Jogja letaknya benar-benar di pinggir pantai. TransNusa dulunya hanya melayani rute penerbangan di Nusa Tenggara. Namun, per 2022 melayani rute diluar Nusa Tenggara, Jakarta – Yogyakarta hingga Jakarta – Guangzhou. Harga rute Jakarta-Yogyakarta terjangkau, 600 rb an kalau pesan jauh hari dan 1 jt an kalau…
Traveling Period, 1-15 Oktober 2023 Hari terakhir perjalanan Umroh plus Turki full digunakan untuk kembali ke tanah air tercinta. Total perjalanan kurang lebih 17 jam termasuk transit di Jeddahh 3 jam. Pagi hari setelah breakfast, kami berpamitan dengan rombongan yang dapat jadwal penerbangan malam. Lalu, otw ke bandara pukul 7 agar tidak terkena macet. Dari hotel ke bandara hanya 1 jam dan penerbangan kami pukul 11 siang. Sembari menunggu waktu check in, kami duduk-duduk sambil cerita-cerita. Sedih rasanya perjalanan ini sudah…
Traveling period, 1-15 Oktober 2023 Tema hari ini adalah strolling around Istanbul dan agenda kami cukup padat. Jadi, pukul 7 pagi kami sudah berada di dalam bus dan siap berangkat. In total, kami akan mengunjungi sembilan tempat, mulai dari museum panorana 1453 hingga berbelanja di Grand Bazaar. Enaknya pakai travel, kalau agendanya padat gini waktu perjalanan dapat dihemat karena menggunakan bus private. Kalau pakai transportasi umum, cukup memakan waktu untuk jalan ke stasiun/halte, menunggu kereta/tram dan transit apabila jalur tidak direct.…
Di hari ke 12, agenda kami perjalanan darat panjang selama 7 jam dari Pamukkale menuju ke Istanbul mampir Bursa. Ternyata, Bursa ini dekat banget dengan Istanbul, sebelah-sebelahan. Bursa merupakan ibukota pertama di masa kesultanan Turki usmani. Jadi banyak bangunan bersejarah di sini. Selain itu, ketika musim dingin ada gunung yang bisa buat ski, bermain salju atau sekedar sight seeing. Jalan pagi di sekitar hotel Sebelum checkout, kami menyempatkan untuk jalan-jalan di sekitar hotel. Ada kolam renang besar dan hot spring…
Rasanya masih kurang di Cappadocia sehari dua malam huhu Tapi, agenda berikutnya sudah menanti. Kami meninggalkan Cappadocia di pagi hari saat balon udara masih terbang. Dari dalam mobil melihat ke langit cantik warna warni. Jika ada kesempatan, semoga nanti bisa ke Cappadocia lagi amiiin 😀 Cappadocia – Pamukkale ditempuh dalam waktu 8 jam. Jalanannya tidak semulus Istanbul-Cappadocia, ada beberapa jalan yang berlubang. Walaupun begitu, sepanjang perjalanan saya tertidur pulas karna kecapean dan bangun ketika sudah sampai di rest area untuk…
Traveling period, 1-15 Oktober 2023 Jadwal hari ini full strolling around Cappadocia dan cukup padat. Walaupun begitu, alhamdullillah semua berjalan dengan lancar. Saya dan Hengky sempat mau tidak mau naik balon udara karena harganya mahal banget huhuhu 5 jt per orang untuk 1 jam terbang di udara. Namun, di detik-detik terakhir kami memutuskan untuk ikut naik balon udara and it’s totally worth it! Tidak menyangka pemadangan Cappadocia dan ambiance balon udara ketika matahari terbit itu benar-benar magical! Cuaca baik dan cerah…